Soal UN Kejuruan TKJ 2019


        Kali ini saya akan share beberapa contoh soal serta pembahasannya Teori Kejuruan TKJ (Teknik Komputer dan Jaringan).Berikut contoh-contoh soal dan pembahasannya.


1. Alat yang berfungsi untuk menghubungkan 2 jaringan dengan segmen yang berbeda adalah ….
a. Router
b. Switch
c. Hub
d. Access Point
Alasan : a). Router adalah sebuah hardware/alat yang befungsi untuk menghubungkan 2 jaringan atau lebih dengan segmen yang berbeda.

2. Berikut adalah fungsi dari Firewall, yaitu ….
a. Penghubung antara 2 jaringan yang berbeda
b. Mengatur dan mengontrol lalu lintas jaringan

c. Penghubung antara 2 jaringan ke internet menggunakan 1 IP
d. Program yang melakukan request tehadap konten dari Internet/Intranet
Alasan : b). Mengontrol dan mengatur lalu lintas jaringan merupakan salah satu fungsi dari Firewall

3. Dalam Model OSI Layer, yang berfungsi untuk menerima data dari Session Layer adalah….
a. Network Layer
b. Data Link Layer
c. Transport Layer

d. Physical Layer
Alasan : c).Transport Layer merupakan model yang berfungsi untuk menerima data Session Layer, memecah data menjadi bagian-bagian kecil, dan meneruskan data ke Network Layer.

4. Subnet Mask yang dapat digunakan pada IP kelas B adalah….
a. 255.0.0.0
b. 255.255.0.0

c. 255.255.255.248
d. 255.255.255.0
Alasan : b).Netmask 255.255.0.0 merupakan Netmask kelas B dan dapat menampung 16.536 host.

5. Jenis topologi yang memiliki node tengah sebagai pusat penghubung dari suatu jaringan adalah topologi….
a. Topologi Bus
b. Topologi Ring
c. Topologi Tree
d. Topologi StarAlasan : d).Topologi Star atau bintang, pada topologi ini menggunakan switch yang berfungsi sebagai node tengah sekaligus pusatnya jaringan. Apabila switch ini mati/terganggu, maka jaringan tidak dapat berjalan.

6. Software yang ditanam pada sebuah computer untuk menerjemahkan bahasa computer merupakan pengertian dari….
a. Firmware

b. Brainware
c. Hardware
d. Software
Alasan : a). Firmware merupakan sebuah program yang ada pada sebuah computer dengan fungsi sebagai penerjemah bahasa computer.

7. Sebuah program tambahan yang berfungsi sebagai alat mempermudah penggunaan PC disebut….
a. Sistem Operasi
b. Program Paket
c. Bahasa Pemrograman
d. Software Aplikasi
Alasan : d). Software Aplikasi (SA) adalah sebuah program yang berfungsi sebagai alat bantu brainware agar lebih mudah untuk menggunakan computer.

8. Dibawah ini merupakan salah satu contoh SOJ pure, kecuali….
a. Linux Debian
b. FreeBSD
c. Fedora
d. Windows XP Black Edition
Alasan : b). FreeBSD merupakan suatu program OpenSource yang pertama kali dikembangkan oleh Berkeley Software Distributions, didalamnya memuat paket-paket yang mendukung untuk perserveran.

9. Berikut ini adalah contoh-contoh media transmisi yang menggunakan kabel, kecuali….
a. Fiber Optic
b. Wireless
c. STP
d. Coaxial/Coax/BNC
Alasan : b). Wireless meggunakan media transmisi nirkabel

10. Protokol umum yang sering digunakan oleh mailserver adalah, kecuali….
a. SMTP
b. POP3
c. IMAP
d. TCP/IP
Alasan : a). SMTP (Simple Mail Transfer Protokol) merupakan sebuah protocol umum yang fungsinya sebagai panampung dan pendistribusi e-mail. Port yang digunakan oleh protocol ini adalah port 25.


11. Sebuah program aplikasi yang bertugas untuk menerima permintaan paket dan memberinya balasan berupa paket yang di inginkan client disebut….
a. Client
b. Peer to Peer
c. Client-Server
d. Server
Alasan :d). Server merupakan sebuah program dimana berfungsi untuk melayani permintaan paket dari seorang client dan membalas paket yang diminta.


12. Dibawah ini merupakan program-program atau aplikasi e-mail secara umum, kecuali….
a. MTA
b. MDA
c. SMTP
d. MUA

Alasan : a). MTA (Mile Transfer Agent) sebuah program dalam sebuah mail server yang berfungsi sebagai pengirim dan pentransfer e-mail antar computer menggunakan SMTP.

13. Dari pernyataan dibawah ini yang merupakan kekurangan dari topologi bus adalah….
a. Sulit dalam pengelolaan
b. Jika satu node putus maka koneksi jaringan tidak akan berfungsi

c. Membutuhkan konsentrator
d. Konfigurasi dan pengkabelan cukup sulit
Alasan : b). Jika satu node putus, maka jaringan tidak akan berfungsi merupakan salah satu kekurangan dari topologi bus

14. Server yang berfungsi sebagai pemberi akses/pertukaran transfer data antara dua computer adalah….
a. Mail Server
b. DHCP Server
c. FTP Serverd. Web Server
Alasan : c). FTP Server merupakan sebuah program server yang dapat memberikan akses/pertukaran transfer file atau data antara dua computer/lebih.

15. Televisi termasuk kedalam jenis-jenis transmisi….
a. Tripleks
b. Half Duplex
c. Full Duplex
d. Simplex
Alasan : d). Simplex merupakan sebuah media transmisi yang memiliki 1 arah dan 1 saluran, contohnya adalah radio, televisi, dll.

16. Yang termasuk perintah external pada DOS adalah….
a. MD
b. CHKDSK
c. DIR
d. CLS
Alasan : b). CHKDSK merupakan perintah external yang berfungsi sebagai mengecek kapasitas bebas pada HDD kita, selain itu kita juga dapat mengetahui jika ada Bad Sector.

17. Processor Intel Core I7 menggunakan socket processor dengan tipe….
a. LGA 1156
b. LGA 775
c. AM2+
d. Socket
Alasan : a). LGA 1156 merupakan sebuah socket processor yang bisa digunakan oleh processor seperti Core I3, I5, I7.

18. Bunyi “beep” 3 kali pada saat kita menyalakan PC menandakan….
a. Kesalahan pada VGA
b. Kesalahan pada memory
c. Kesalahan NIC
d. Kesalahan pada buzzer
Alasan : a). Kesalahan pada VGA biasanya ditandai oleh bunyi “beep” sebanyak 3 kali.

19. Program yang dapat digunakan untuk membuat suatu file berupa presentasi adalah….
a. VM Ware
b. Macromedia Flash
c. Adobe Photoshop
d. Microsoft Power Point

Alasan : d). Microsoft Power Point adalah salah satu program dalam Microsoft Office yang berfungsi sebagai pembuat data/file berupa presentasi.

20. Pada system operasi Debian, printah yang dapat kita gunakan untuk melihat isi direktori adalah ….
a. LS
b. CLEAR
c. NANO
d. MKDIR
Alasan : a). LS merupakan suatu perintah dalam Linux Debian untuk melihat isi sebuah direktori.

21. Untuk membuat partisi pada Windows 98, kita dapat mengetikan perintah berupa….
a. DIR
b. MKDIR
c. FDISK
d. IPCONFIG
Alasan : c). FDISK merupakan perintah external pada SO Windows yang berfungsi sebagai lanhkah awal untuk membuat partisi.

22. Program yang melakukan request terhadap konten dari Internet/Intranet adalah fungsi dari….
a. Proxy
b. Firewall
c. NAT
d. Router
Alasan : a). Proxy merupakan sebuah program yang melakukan request terhadap paket-paket/konten dari Internet/Intranet

23. Komponen pada sebuah PC yang dapat dilihat, dan diraba oleh panca indera disebut….
a. Firmware
b. Brainware
c. Hardware
d. Software

Alasan : c). Hardware merupakan komponen pada sebuah PC yang dapat dilihat, dan diraba oleh panca indera.

24. Processor AMD Athlon X2 memiliki socket yang berjenis….
a. LGA 1156
b. LGA 775
c. AM2+
d. Socket T
Alasan : c). AM2+ merupakan sebuah socket yang dapat digunakan oleh processor AMD yang bersocket AM2 dan AM3.

25.  Telepon termasuk kedalam jenis media transmisi….
a. Tripleks
b. Half Duplex
c. Full Duplex
d. Simplex
Alasan : c). Full Duplex merupakan sebuah media transmisi yang memiliki 2 arah dan 2 saluran, contohnya adalah telepon

26. Protokol yang digunakan untuk alamat sebuah PC disebut….
a. SMTP
b. POP3
c. IMAP
d. TCP/IP
Alasan : d). TCP/IP merupakan alamat sebuah PC yang berjumlah 32bit yang berfugsi sebagai alamat suatu computer yang terhubung ke suatu jaringan.

27. Alat yang berfungsi untuk menghubungkan 1 PC dengan PC lainya dalam suatu jaringan local yang bersifat “Manage” adalah ….
a. Router
b. Switch
c. Hub
d. Access Point
Alasan : b). Switch adalah sebuah hardware yang berfungsi untuk menghubungkan 1 PC dengan PC lainya dalam suatu jaringan local yang bersifat “Manage”.

28. Dalam Model OSI Layer, yang berfungsi untuk menentukan pertukaran frame data yang melewati kabel adalah….
a. Network Layer
b. Data Link Layer
c. Transport Layer
d. Physical Layer
Alasan : b). Data Link Layer merupakan model yang berfungsi untuk menentukan pertukaran frame data yang melewati kabel.

29. Walky Talky termasuk kedalam jenis transmisi….
a. Tripleks
b. Half Duplex
c. Full Duplex
d. Simplex
Alasan : b). Half Duplex merupakan jenis media transmisi yang memiliki 2 arah namun dalam 1 saluran. Contohnya Walky Talky.

30. Dibawah ini merupakan kelebihan GUI dibandingkan TEXT …
a. Tampilan kurang menarik
b. Konfigurasi sulit
c. Sulit digunakan
d. User friendly
Alasan : d). Benar, karena GUI lebih bersahabat dengan pengguna karena mudah dalam pengoperasianya.

31. Subnet Mask yang dapat digunakan pada IP kelas C adalah….
a. 255.0.0.0
b. 255.255.0.0
c. 255.255.255.248
d. 255.255.255.0
Alasan : d). Netmask 255.255.255.0 merupakan Netmask Kelas C, pada kelas ini dapat menampung 256 host.

32. Server yang memudahkan pengalokasian alamat IP kepada setiap user dalam suatu jaringan adalah….
a. Mail Server
b. DHCP Server
c. FTP Server
d. Web Server
Alasan : b). DHCP Server merupakan sebuah program server yang memudahkan pegalokasian alamat IP kepada setiap user dalam suatu jaringan.

33. Perintah untuk membuat direktori pada DOS adalah….
a. MD
b. CHKDSK
c. DIR
d. CLS
Alasan : a). MD, merupakan perintah internal pada DOS yang berfungsi untuk membuat sebuah direktori baru.

34. Fungsi perintah “cd” dalam command prompt adalah …
a. Menghapus direktori
b. Membuat direktori
c. Berpindah direktori
d. Semua salah
Alasan : c). Berpindah direktori : “cd”

35. Fungsi perintah “ren” dalam command prompt adalah …
a. Menghapus direktori
b. Membuat direktori
c. Berpindah direktori
d. Mengganti nama direktori

Alasan : d). Mengganti nama direktori : “ren”

36. Perintah apakah yang kita masukkan jika kita akan membersihkan layar pada DOS …
a. Cls
b. Deltree
c. Clear
d. Fdisk
Alasan : a). Cls : membersihkan layar pada DOS

37. Perintah apakah yang kita masukkan jika kita akan nelihat isi file pada DOS …
a. Cls
b. dir
c. Clear
d. Ren
Alasan : b). Dir : melihat isi file

38. Dibawah ini yang termasuk SO berbasis text adalah …
a. Win 2000 server
b. Win XP
c. DOS
d. Win NT
Alasan : c). DOS merupakan SO berbasis TEXT

39. Dibawah ini merupakan SO berbasis GUI …
a. Vista
b. XP
c. 2000 server
d. Semua benar
Alasan : d). Semua benar , karena semua option benar

40. Salah satu jenis konektor merupakan RJ 45. Kata RJ merupakan kepanjangan dari …
a. Registered jack
b. Review journal
c. Royal Jordan
d. Semua benar
Alasan : a). Benar, karena memang itu kepanjangannya

KUMPULAN SOAL DAN JAWABAN SMK IT





Hallo Semuanya saya pada blog ini akan membagikan berbagai soal dan jawabannya. Cek it bro


















Download Modul Cisco Packet Tracer

Logo Cisco
Produk dari perusahaan ini dapat ditemukan dari ruang tamu sampai ke perusahaan yang bergerak untuk skala internasional.Visi dari Cisco System.Inc (Cisco) yaitu “mengubah bagaimana cara hidup,bekerja,bermain dan belajar”,dan bagian dari Slogan dari Cisco adalah “ Selamat datang kedalam dunia Jaringan “ (welcome to the human network).Cisco adalah salah satu produk untuk Teknologi Informasi nomor satu didunia,terutama untuk sytem,perangkat keras jaringan serta telekomunikasinya.

Kali ini kami akan berbagi modul modul atau ebook tentang cisco packet tracer, ebook terdiri dari ebook untuk belajar dan ebook tutorial, langsung saja download dengan klik link di bawah ini

Ebook Tutorial Cisco Packet Tracer ==== > Download

Ebook Belajar Cisco Packet Tracer ==== > Download

Download Modul X-Code Training

Download Modul X-Code Training







     Selamat Datang Di Blog Kami Pada kesempatan kali ini admin akan share modul x-code training tahun 2012 dengan format PDF (Bahasa Indonesia) dapat di download dengan klik link dibawah ini

Modul X-Code Training Vulnerability Development  Download


Modul X-Code Training Web Pantest Download

Modul X-Code Training Network Pantest Download


Terimakasih Semoga bermanfaat dan Selamat belajar









REKAYASA PERANGKAT LUNAK

SOAL LATIHAN DAN JAWABAN

  1. 1. Perangkat WAN yang menciptakan sebuah collision domain yang lebih kecil di sebuah network, tetapi network itu tetap merupakan satu broadcast domain besar dinamakan .....
            A. router
            B. switch / bridge
            C. data link
            D. network
            E. server
  2. 2. Sebuah access point tidak dapat ditampilkan pada jaringan wifi dengan menggunakan fasilitas …
            A. Hide SSID  
            B. Pemasangan antivirus
            C. Pembatasan user
            D. Penggunaan NAT
            E. Penggunaan DHCP

  3. 3. Gangguan yang disebabkan oleh tidak jalannya aplikasi di wireless, konflik IP (Internet Protocol), tidak            jalannya proses proxy server pada server, dikelompokkan dalam gangguan.?     
            A. hardware
            B. software
            C. user
            D. pemasok daya
            E. wireles
  4. 4. Untuk memberi hak akses baca dan tulis pada owner, hak akses baca pada group dan other adalah...   
           A. chmod 600 data1
           B. chmod 622 data1
           C. chmod 624 data1
           D. chmod 642 data1
           E. chmod 644 data1 
  1. 5. Secara default database mysql pada linux Ubuntu dipasang di folder???
             A.    /var/lib/mysql
             B.    /root/mysql
             C.    /lib/mysql
             D.    /var/mysql
             E.    /home/mysql
  2. 6. Berikut adalah software yang membundel aplikasi webserver, skrip server, dan database server, kecuali?
           A.    phpnuke
             B.    phptriad
             C.    lampp
             D.    xampp
             E.    easyphp
  3. 7. Untuk menjalankan servis mysql pada linux debian digunakan perintah?? 

             A.    /etc/mysql restart
             B.    /etc/start
             C.    /etc/init.d/mysql restart
             D.    /etc/var/mysql start 
             E.    /etc/init star
  4. 8. Suatu bidang ilmu yang mempelajari bagaimana membangun grafik (gambar) baik 2D maupun 3D yang kelihatannyatamenggunakankomputeradalah …
      A.       GrafikKomputer
      B.      Entertainment
      C.       Visualisasi Proses
      D.      DesainGrafis
               E.       Desain
  5. 9. Memproduksi  citra yang lebih solid dari model yang telah dibentuk, disebut dengan ...                                       A.PemodelanGeometris
              B.      Grafik
       C.       Animasi
       D.      Rendering
       E.       Traking
  6. 10. Yang dimaksud Koordinat Homogen adalah...
        A.       Representasi Kordinat 2 dimensi dengan 3 vektor
        B.       Representasi Kordinat 3 dimensi dengan 2 vektor
        C.       Representasi Kordinat 2 dimensi dengan 2 vektor
        D.       Representasi Kordinat 3 dimensidengan 3 vektor
        E.       Representasi Kordinat 1 dimensi dengan 3 vektor

  7. 11. Mereposisi semua titik dari objek sepanjang jalur lingkaran dengan pusatnya pada titik pivot disebut dengan ...
         A.       Vector
         B.       Translasi
         C.       Rotasi
         D.       rotasi vector
         E.       Jawaban A dan C benar

  8. 12. Booting dengan  menyalakan komputer yang dalam  keadaan off adalah ....
  9. a. fire boot
    b. warm boot
    c. cool boot
    d. slow boot
  10.       e. booting
  11. 13. Pesan error "Type mismatch" pada program adalah ....
    a. Pengenal telah dilakukan diblok ini
    b. Suatu konstanta harus digunakan disini
    c. kesalahan yang disebabkan tipe variable dan ungkapan yang tidak sesuai di statement pengerjaan
    d. pendeklarasian suatu tipe sub range yang tidak benar
    e. pengenal belum di deklarasikan
  12. 14. Fungsi syntax / perintah Group By dalam MySQL adalah ....
    a. menampilkan data dengan kriteria tertentu
    b. menampilkan data dengan urutan tertentu
    c. menampilkan data yang diinginkan
    d. menambah data dan menampilkan kembali
    e. menambah data tanpa ketentuan
  13. 15. Cara menyembunyikan class sehingga tidak dapat di akses dari luar dengan ....
    a. control acces private
    b. hiding private
    c. control private
    d. accses private
    e. private intnrp;

Soal UN Kejuruan TKJ 2019

        Kali ini saya akan share beberapa contoh soal serta pembahasannya Teori Kejuruan TKJ (Teknik Komputer dan Jaringan).Berikut contoh-...